Nama Bayi 'Fly Over' Asal Brebes Jadi Viral di Facebook - Tentu kalian masih ingat dengan nama-nama unik yang muncul di media sosial beberapa saat yang lalu. Kemarin ada anak yang bernama "Pajero Sport", "Senju Hasirama" dan "Uciha Madara". Nama-nama itu viral dan diliput berbagai media online. Keunikan nama itu terungkap setelah undangan tasyakurannya tersebar di media sosial.
Bayi-bayi itu memiliki nama unik karena berkaitan dengan nama benda. Sementara yang lain berkaitan dengan nama tokoh kartun yang ada di serial anime Naruto.
Meskipun unik dan sering dipertanyakan oleh orang-orang tetap ini adalah sebuah pemberian dari orang tua. Mau seunik apapun nama yang diberikan, orang tua pasti punya pengharapan baik pada anaknya.
Jadi, jelas ada doa dan harapan yang baik untuk kehidupan anak tersebut.
Orang tua di zaman sekarang sepertinya memiliki kecenderungan untuk memberikan nama yang unik kepada anak-anak mereka. Itu terbukti dari munculnya nama anak yang unik baru-baru ini.
Kali ini nama benda dijadikan nama bayi yang baru lahir dari Dukuhturi, Ketanggungan, Brebes, Jawa Tengah. Muncul kembali sebuah undangan tasyakuran atas kelahiran anak pertama dengan nama yang unik.
Foto undangan ini diunggah oleh pengguna Facebook bernama Muhammad Isham Fauzi. Fauzi mendapatkan undangan tasyakuran kelahiran anak ini saat dia mudik. "Sebuah cerita unik di mudik tahun ini," begitu tulis Muhammad Isham Fauzi sebagai caption foto berikut.
Tertulis di undangan itu anak bernama "Ramadan Dorojatun Putra Fly Over." Dia adalah anak dari pasangan Dorojatun dan Beti. Sedangkan acara syukuran itu akan diadakan pada 1 Juli 2017.
Foto undangan ini lantas tersebar ke Facebook dan diunggah ulang oleh akun Pantura Post.
Bayi-bayi itu memiliki nama unik karena berkaitan dengan nama benda. Sementara yang lain berkaitan dengan nama tokoh kartun yang ada di serial anime Naruto.
Meskipun unik dan sering dipertanyakan oleh orang-orang tetap ini adalah sebuah pemberian dari orang tua. Mau seunik apapun nama yang diberikan, orang tua pasti punya pengharapan baik pada anaknya.
Jadi, jelas ada doa dan harapan yang baik untuk kehidupan anak tersebut.
Orang tua di zaman sekarang sepertinya memiliki kecenderungan untuk memberikan nama yang unik kepada anak-anak mereka. Itu terbukti dari munculnya nama anak yang unik baru-baru ini.
Kali ini nama benda dijadikan nama bayi yang baru lahir dari Dukuhturi, Ketanggungan, Brebes, Jawa Tengah. Muncul kembali sebuah undangan tasyakuran atas kelahiran anak pertama dengan nama yang unik.
Foto undangan ini diunggah oleh pengguna Facebook bernama Muhammad Isham Fauzi. Fauzi mendapatkan undangan tasyakuran kelahiran anak ini saat dia mudik. "Sebuah cerita unik di mudik tahun ini," begitu tulis Muhammad Isham Fauzi sebagai caption foto berikut.
Tertulis di undangan itu anak bernama "Ramadan Dorojatun Putra Fly Over." Dia adalah anak dari pasangan Dorojatun dan Beti. Sedangkan acara syukuran itu akan diadakan pada 1 Juli 2017.
Foto undangan ini lantas tersebar ke Facebook dan diunggah ulang oleh akun Pantura Post.
"Wow, namannya unik. Kira-kira nama panggilannya siapa ya? Foto kiriman dari @Muhammad Isham Fauzi" tulis Pantura Post.Sementara netizen yang lain malah membuat komentar yang lucu-lucu.
"Kye maksude pibe?? Laire Ning Fly Over apa pibe..Ana ana bae.. (Itu maksudnya gimana? Lahirnya di Fly Over atau bagaimana..ada-ada saja..)" tulis Yunar Rahmawan.
"Wingi pajero sport,,kye fly over...Ngko anake aku arane BREXIT wez ben rame.. (Kemarin pajero sport, ini fly over..nanti anakku namanya BREXIT sajalah biar ramai)" tulis Muhammad Deka.
"Duh ktp ne pimen kue dawa nmen arane (Duh KTP nya gimana itu panjang sekali namanya)" tulis Rms.
"Fly over Bin by pass" tulis Fahrudin Hapsari.
Thanks for reading Nama Bayi 'Fly Over' Asal Brebes Jadi Viral di Facebook. Please share...!
0 Comment for "Nama Bayi 'Fly Over' Asal Brebes Jadi Viral di Facebook"